Penguatan Pendidikan Karakter melalui Projek Profil Pelajar Pancasila di SDN Banjaran 3 Kota Kediri

Authors

  • Fifi Khoirillah SDN Banjaran 3
  • Tedjo Cahyono SDN Banjaran 3
  • Riesma Saraswati SDN Banjaran 3
  • Anik Lestariningrum SDN Banjaran 3

Keywords:

karakter, projek, profil pelajar pancasila, SD

Abstract

Kegiatan projek merupakan proses pembelajaran paradigm baru dimana memuat elemen profil pelajar Pancasila yang dikembangkan pada diri anak sebagai penguatan konsep pendidikan karakter dalam implementasi kurikulum merdeka. SDN Banjaran 3 sebagai salah satu sekolah peserta program sekolah penggerak (PSP) dalam penerapan projeknya di rancang menggunakan tema yang sesuai dengan karakteristik satuan pendidikan selama 1 (satu) tahun pelaksaannya. Permasalahan dihadapi tentang perubahan sikap perilaku tercermin dari karakter anak dirasakan meningkat sebagai dampak upaya mengembalikan anak setelah pembelajaran online PJJ (pembelajaran jarak jauh) dimana anak terlihat kurang fokus, kurang rasa sikap menghormati jika ketemu terlihat cuek, juga saat hafalan dan gerakan ibadah saat ujian praktik kelas enam (6) dirasa perlu penguatan lagi. Rancangan penelitian yang dipilih adalah kualitatif yang bertujuan mendeskrisikan tentang penerapan penguatan pendidikan karakter dengan subjek siswa kelas 4 SD Banjaran 3 Kota Kediri sejumlah 22 anak.Penggalian data bersumber utama dokumentasi rangkaian proses pembelajaran dari perencanaan, pengenalan sampai gelar karya dianalisis secara deskriptif. Hasil menunjukan proses pendidikan karakter melalui projek dari awal perencanaan, pemberian pengetahuan, pelaksaan sampai pada gelar karya dibutuhkan pendampingan dan juga upaya guru secara inovatif dalam memotivasi anak serta dibutuhkan dukungan orang tua masyarakat sekitar dalam upaya memujudkan profil pelajar Pancasila.

References

Aini, N., & Asror, M. (2022). IMPLEMENTASI PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER DI MASA PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) PADA JENJANG SD/MI. Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 8(1), 16–24. https://doi.org/10.26740/jrpd.v8n1.p16-24

Dewi Pratiwi, W. (2021). Learning loss : Jurnal EDUKASI NONFORMAL, 1(1), 147–153.

Kusuma, A. I. (2017). STRATEGI MANAJEMEN SEKOLAH DASAR DALAM MENUMBUHKAN JIWA KEWIRAUSAHAAN. Jurnal JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar), 4(1), 77. https://doi.org/10.26555/jpsd.v4i1.a9590

Lestariningrum, A. (2021). Pengelolaan Pembelajaran Berbasis Nilai-nilai Pancasila Masa Pandemi Pada Anak Usia Dini Abstrak. Journal Of Modern Early Childhood Education, 01(01), 11–18.

Megawangi, R. (2009). Pengembangan Pendidikan Karakter di Sekolah. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Vokasional (SNPV), 1–8.

Pengembangan, P. (n.d.). Projek Penguatan.

Supriyadi, E. (2009). Pengembangan Pendidikan Karakter di Sekolah. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Vokasional (SNPV), 1–8. http://staffnew.uny.ac.id/upload/131666734/penelitian/2-pengembangan-pendidikan-karakter-di-sekolah.pdf

Salinan KEPUTUSAN KEPALA BADAN STANDAR, KURIKULUM, DAN ASESMEN PENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI NOMOR 009/H/KR/2022 TENTANG DIMENSI, ELEMEN, DAN SUBELEMEN PROFIL PELAJAR PANCASILA PADA KURIKULUM MERDEKA

Wulandari, R., Ayu, N., Dewi, N., & Lamopia, I. W. G. (2020). Representasi Peran Guru dalam Pembentukan Pendidikan Karakter bagi Siswa Sekolah Dasar di SDN 3 Tonja Denpasar. Madaniya, 1(1), 9–18. https://madaniya.pustaka.my.id/journals/contents/article/view/2

Downloads

Published

2022-07-02

How to Cite

Khoirillah, F. ., Cahyono, T. ., Saraswati, R. ., & Lestariningrum, A. . (2022). Penguatan Pendidikan Karakter melalui Projek Profil Pelajar Pancasila di SDN Banjaran 3 Kota Kediri. Prosiding SEMDIKJAR (Seminar Nasional Pendidikan Dan Pembelajaran), 5, 1026–1034. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/semdikjar/article/view/2405

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)