PENGARUH BUZZ MARKETING, ONLINE CUSTOMER REVIEW, DAN ONLINE CUSTOMER RATING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA E-COMMERCE SHOPEE (MAMNA HIJAB)

Authors

  • Najihah Nur Aini Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Sri Aliami Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Dyah Ayu Paramitha Universitas Nusantara PGRI Kediri

DOI:

https://doi.org/10.29407/06fdg456

Keywords:

Buzz Marketing, Ulasan Pelanggan Online, Keputusan Pembelian, online, Penilaian Pelanggan

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis pengaruh buzz marketing, online customer review, dan online customer rating terhadap keputusan pembelian konsumen di platform e-commerce Shopee, dengan studi kasus pada Mamna Hijab. Fenomena belanja online meningkat seiring dengan kemajuan teknologi dan berbagai strategi pemasaran. Kehadiran buzz marketing, adanya ulasan dan penilaian online, sangat berperan dalam menentukan keputusan konsumen. Pendekatan penelitian menggunakan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner Google Form dan penentuan sampel secara purposive sampling dengan jumlah 40 responden. Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda melalui SPSS versi 27. Hasil penelitian ini membuktikan apabila Buzz Marketing berpengaruh negatif signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan online customer review dan online customer rating baik secara parsial maupun simultan, berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini diharapkan memberikan kontribusi teoretis dalam pengembangan ilmu pemasaran digital serta manfaat praktis bagi pelaku usaha dalam mengoptimalkan strategi komunikasi pemasaran online untuk meningkatkan penjualan dan membangun kepercayaan konsumen.

References

[1] Solihin D. The Effect of Customer Trust and Promotion on Consumer Purchasing Decisions at Mikaylaku Online Shop with Purchase Intention as an Intervening Variable. J Mandiri Ilmu Pengetahuan, Seni, dan Teknol 2020;4:38–51.

[2] Al Araditan S, Basthoumi M, Meilina R. Pengaruh Online Customer Review dan Online Customer Rating Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Marketplace Shopee (Studi Pada Mahasiswa Aktif Prodi Manajemen Angkatan 2017 UNP Kediri). Semin Nas Manajemen, Ekon dan Akunt 2021:757–67.

[3] Olivia NED, Paramitha DA. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Di Online Shop Callathrift Nganjuk 2023:179–88.

[4] Karina M, Sari NE. Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian pada Toko Online TikTok Shop. J Madani Ilmu Pengetahuan, Teknol dan Hum 2023;6:101–16. https://doi.org/10.33753/madani.v6i2.277.

[5] Tiara A, Soeprajitno ED, Kurniawan R. Pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan dan harga terhadap keputusan pembelian konsumen 1),2),3) 2024;3:1229–36.

[6] Widayanto MT, Haris A, Syarifah L. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Manaj dan Kewirausahaan 2023;4:29–40. https://doi.org/10.53682/mk.v4i1.5821.

[7] Ekonomi JP, Metro UM, Rafifa H, Rafida V. PENGARUH BUZZ MARKETING, PRICE, PERCEIVED QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK LIP TINT JOLLY TINT PINKROULETTE DI KALANGAN MAHASISWA 2024.

[8] Ramadani I. PENGARUH ONLINE CUSTOMER REVIEW , SHIPPING COST , DAN PAYMENT METHOD TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA GENERASI Z PENGGUNA APLIKASI LAZADA DI KECAMATAN PANCUR BATU SKRIPSI Oleh : IKA RAMADANI PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS 2023.

[9] Jihan Lestari T, Kusumaningtyas D, Zuhdi sasongko M. Simposium Manajemen dan Bisnis I Prodi Manajemen FEB UNP Kediri Tahun 2022 ANALISIS PENGARUH RATING, REVIEW DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MARKETPLACE LAZADA 2022:755–60. https://doi.org/https://doi.org/10.29407/7mac1v42.

[10] Wulandari AP, Aliami S, Damayanti S. Pengaruh Electronic Word of Mouth Dan Kepercayaan Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Online Di Marketplace Shopee. Simp Manaj dan Bisnis II Progr Stud Manaj - FEB UNP Kediri 2023;2:1630–9.

[11] Martini LKB, Sembiring E, Paulus F. Customer Online Customer Rating Dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Di Toko Modeliafashion Pada Marketplace Tokopedia Jakarta. J Appl Manag Account Sci 2022;4:15–24. https://doi.org/10.51713/jamas.v4i1.67.

[12] Ghozali I. Aplikasi Analisis Multivarite. 2021.

[13] Colicev A, de Bruyn A. The spillover effects of positive and negative buzz on brand attitudes. Eur J Mark 2023;57:2382–406. https://doi.org/10.1108/EJM-01-2022-0044.

[14] Hasna MR. Pengaruh Harga, Online Customer Review 2023.

[15] Simamora V, Maryana D. Pengaruh Online Customer Review dan Online Customer Rating Terhadap Keputusan Pembelian Pada Aplikasi Tokopedia Dimoderasi Oleh Kualitas Produk. Cakrawala Repos IMWI 2023;6:666–80. https://doi.org/10.52851/cakrawala.v6i1.189.

Downloads

Published

2025-08-05

How to Cite

Aini, N. N., Aliami, S., & Paramitha, D. A. (2025). PENGARUH BUZZ MARKETING, ONLINE CUSTOMER REVIEW, DAN ONLINE CUSTOMER RATING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA E-COMMERCE SHOPEE (MAMNA HIJAB). Prosiding Simposium Nasional Manajemen Dan Bisnis, 4, 897-905. https://doi.org/10.29407/06fdg456

Similar Articles

1-10 of 324

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>