Analisis Pengembangan Karir dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Mediamaz Solusindo Nusantara Analisis Pengembangan Karir dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Mediamaz Solusindo Nusantara

Main Article Content

Tekni Megaster
Fida Aruminingtyas

Abstract

Abstrak


Penelitian ini bertujuan  mengetahui  pengaruh Pengembangan Karier dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan, baik secara parsial maupun secara simultan di PT Mediamaz Solusindo Nusantara. Metode yang digunakan adalah menyebarkan kuesioner kepada karyawan menggunakan skala likert.  Responden yang digunakan sebanyak 67 orang karyawan, menggunakan program software SPSS 25, analisa data menggunakan uji validitas, reliabilitas dan korelasi regresi linier berganda. Teknik sampling yang diperoleh dari sampel sebanyak 67 responden, teknik analisa data menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Pengembangan Karier berpengaruh signifikan terhadap Kinerja karyawan; (2) Kepuasan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan; (3) Pengembangan Karir dan Kepuasan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan.  


 


Kata Kunci :Pengembangan Karir, Kepuasan Kerja, dan Kinerja Karyawan


 

Article Details

How to Cite
Megaster, T., & Aruminingtyas, F. (2021). Analisis Pengembangan Karir dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Mediamaz Solusindo Nusantara : Analisis Pengembangan Karir dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Mediamaz Solusindo Nusantara . Seminar Nasional Manajemen, Ekonomi Dan Akuntansi, 6(1), 1654–1659. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/senmea/article/view/1190
Section
Articles

References

DAFTAR PUSTAKA

Badriyah, Mila. 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung:Pustaka Setia.

Mangkunegaran, A.A Anwar Prabu.2017. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung:PT. Remaja Rosdakarya

Menanti Sembirng. Jurnal Ilmiah Stindo Profesional (STIPRO) 5 (Mei 2019), 21 - 29

Rivai, Veithzal. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan Dari Teori Ke Praktik. Depok : PT. Rajagrafindo Persada

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta