MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK KEWIRAUSAHAAN PADA PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI
PDF

Keywords

Experiental Learning
Kewirausahaan

How to Cite

Sardanto, R. ., & Sumantri, B. A. . (2017). MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK KEWIRAUSAHAAN PADA PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI . Prosiding Seminar Nasional Manajemen, Ekonomi Dan Akuntansi, 2(1), 411–416. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/senmea/article/view/562

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui penerapan metode expreriential learning pada mata kuliah Kewirausahaan pada program studi manajemen. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif lapangan dengan pendekatan deskriptif analisis. Hasil penelitian menunujukkan bahwa metode experiential learning merupakan model pembelajaran yang sesuai dengan mata kuliah Kewirausahaan karena mahasiswa mengalami sendiri bagaimana berwirausaha. Mahasiswa belajar dari pengalaman, belajar dari yang diamati, dirasakan dan didengar. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dengan metode experience learning mahasiswa menjadi aktif karena keterlibatan mahasiswa, meningkatkan Keterlibatan mahasiswa, meningkatkan pengetahuan berdasarkan pada pengalaman yang diperoleh, serta mampu mengekplorasi ide untuk menjadi pengalaman.Peningkatan soft skills mahasiswa di kelas atau di luar kelas, hal ini dapat dilihat pada aspek kerjasama, kepemimpinan, dan inisiatif serta komunikasi yang lebih baik.

PDF

References

Indriati, N & Rostiani.2008. Intensi kewirausahaan mahasiswa, studi perbandingan antara Indonesia, Jepang dan Norwegia. Jurnal Ekonomika dan Bisnis Indonesia.Volume 23 No 4.

Majid, Abdul.2014. Belajar dan Pembelajaran. Bandung. PT Rosdakarya

Sugiyono.2014. Metode Penelitian Pendidikan,: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.Bandung.Alfabeta, Bandung,

Tama, Angki Adi. 2010. “Analisis Faktor-faktor yang Memotivasi Mahasiswa Berwirausaha”. Jurnal. Tersedia di http://eprints.undip.go.id ,diunduh pada 10 Juni 2016.

Zimmerer, T.W., & Scarborough, N.M.,(2008). Essential of Entrepreneurship and Small Business Management, Edition 5. New Jersey: Pearson Prentice Hall.