Mengembangkan Kemampuan Berhitung Menggunakan Media Dahi Edukatif (Dadu Hitung Edukatif) Pada Anak Usia 4-5 Tahun

Authors

  • Ana Febriani Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Hanggara Budi Utomo Universitas Nusantara PGRI Kediri

Keywords:

Alat Permainan Edukatif, Pengembangan Kognitif, Anak Usia Dini

Abstract

Berhitung merupakan pengembangan kemampuan matematika dasar yang harus di kembangkan sejak dini. Sebuah kemampuan yang harus di kembangkan bagi anak yaitu kemampuan berhitung berupa mengenal lambang bilangan, menyebutkan lambang bilangan secara urut dan membilang, membilang dengan benda-benda hingga 20, mampu membilang menyebutkan 1-20 dengan urutan yang benar dan mampu menunjuk  angka 1-10, menirukan lambang bilangan 1-10, menghubungkan lambang bilangan dengan benda-benda yang memiliki juamlah yang sesuai da juga mencocokkan benda satu dengan lainnya. Media DAHI sendiri merupakan media yang terdiri dari dadu serta kartu angka dan kartu gambar yang bertujuan untuk mengembangkan kemampuan berhitung serta mengenalkan konsep bilangan dan lambang bilangan pada anak usia dini. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Kesimpulan kajian yang telah dilakukan oleh peneliti, media dadu hitung edukatif diharapkan efektif untuk mengembangkan kemampuan berhitung anak usia dini.

References

Lestari, M. (2019). Peningkatan Kemampuan Berhitung Menggunakan Media Permainan Ular Tangga Pada Anak Usia 4-5 Tahun Di Taman Kanak-Kanak (TK) Zhafira Gedangan Sidoarjo. http://digilib.uinsby.ac.id/29498/3/Maisarah Lestari_D78214028.pdf

Nur, L., Hafina, A., & Rusmana, N. (2020). Kemampuan kognitif anak usia dini dalam pembelajaran akuatik. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 10(1), 42–50. https://doi.org/10.24246/j.js.2020.v10.i1.p42-50

Romlah, M., Kurniah, N., & Wembrayarli. (2016). Peningkatan kemampuan berhitung anak melalui kegiatan bermain sempoa. Jurnal Ilmiah Potensia, 1(2), 1–6.

Sunanih. (2017). Kemampuan membaca huruf abjad bagi anak usia dini bagian dari perkembangan bahasa. Jurnal pendidikan,1. http://eprints.umpo.ac.id/5499/3/BAB II.pdf

Uce, L., & Dosen. (2008). The golden age. International Journal, 64(1), 205–221. https://doi.org/10.1177/002070200906400118

n di artikel penelitian

Downloads

Published

2021-12-17

How to Cite

Febriani, A., & Utomo, H. B. . (2021). Mengembangkan Kemampuan Berhitung Menggunakan Media Dahi Edukatif (Dadu Hitung Edukatif) Pada Anak Usia 4-5 Tahun. Prosiding SEMDIKJAR (Seminar Nasional Pendidikan Dan Pembelajaran), 4, 686–690. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/semdikjar/article/view/1615

Issue

Section

Articles