Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas X SMAN 5 Kediri pada Mata Pelajaran Biologi dengan Strategi Pembelajaran Group Investigation Berbasis Lesson Study

Authors

  • Rinda Wahyutiani Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Titis Mulyaningtiyas Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Asep Satria Kurniawan Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Sri Hidayati Rachmat SMA Negeri 5 Kediri
  • Sulistiono Sulistiono Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Agus Muji Santoso Universitas Nusantara PGRI Kediri

DOI:

https://doi.org/10.29407/hayati.v6i1.612

Keywords:

hasil belajar, Group Investigation, lesson study, pembelajaran Biologi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak penerapan Group Investigation berbasis Lesson Study pada mata pelajaran biologi terhadap peningkatan hasil belajar siswa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan berbasis Lesson study melalui penerapan strategi Group Investigation pada KD 3.9 sampai KD 3.10. Penelitian dilakukan sebanyak tiga siklus. Subyek penelitian adalah siswa kelas X MIPA 5 (35 siswa) dan dilaksanakan pada semester genap tahun ajaran 2017-2018 antara bulan Maret - April 2018. Data hasil belajar siswa didapat dari soal post test sebanyak 4 soal. Data hasil belajar dianalisis secara deskriptif yaitu dengan membandingkan data dari siklus 1, siklus 2, dan siklus 3. Hasil yang diperoleh antara lain: ada peningkatan hasil belajar yaitu secara berurutan dari siklus 1 sampai 3 adalah 35,11%, 61,04%, 79,47%. Hasil dari penelitian yang dilakukan dalam meningkatkan hasil belajar melalui penerapan strategi Group Investigation berbasis Lesson Study dikategorikan sangat baik, karena setiap siklus mengalami kenaikan. Lesson learn kegiatan ini adalah hasil belajar siswa dapat mengalami kenaikan dan tim PTK LS mampu saling belajar dalam meningkatkan serta mengembangakan stategi pembelajaran guna meningkatkan hasil belajar siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aliwu, Y., Hatibe, A., Rede, A. 2016. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigasi untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas VI SDN No.1 Labuan Bajo. e-Jurnal Mitra Sains. 4 (2):46-53.

Cahyaningrum, R., Parno., Muhardjito. 2016. Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Fisika Siswa SMA. Prosiding Seminar Pend. IPA Pascasarjana UM. Vol. 1: 431-441.

Dewi, R.S. 2015. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Model GI (Group Invesigation) dengan Media Game Pazzle untuk Meningkatkan Academik Skill dan Hasil Belajar Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Pakusari Jember. Jurnal Educaion UNEJ. 2 (3): 1- 6.

Prayitno, T.A., 2015. Penerapan Metode Pembelajaran Student Teams Achiesvement Divisions Berbasis Lesson Study untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kognitif Mahasiswa Morfologi Tumbuhan. Malang: Program Studi Pendidikan Biologi IKIP Budi Utomo. Jurnal Saintifika. 17 (2): 10-19.

Primasari, Y.A., anggraini, R., Wibowo, B.C.A., Primandiri, P.R., Santoso, A.M. 2015. Implementasi Model Pembelajaran Group Investigation Berbasis Local Material Melalui Lesson Study untuk Meningkatkan Ketrampilan Metakognisi dan hasil belajar Kognitif Siswa Keals X SMAN I Mojo pada Materi Ekosistem. Bioedukasi. 8 (2): 53-56.

Sari, R.R. 2015. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Sosiologi Kelas XI IIS 5 Sma Negeri 1 Karanganyar Tahun Pelajaran 2014/2015. Skripsi. Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Susilo, H. Chotimah, H., Sari, Y.D. 2012. Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Sarana Pengembangan keprofesian Guru dan Calon Guru. Malang: Bayu Media: 12-16.

Downloads

Published

2018-09-22

How to Cite

Wahyutiani, R. ., Mulyaningtiyas, T. ., Kurniawan, . A. S. ., Rachmat, S. H. ., Sulistiono, S., & Santoso, A. M. . (2018). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas X SMAN 5 Kediri pada Mata Pelajaran Biologi dengan Strategi Pembelajaran Group Investigation Berbasis Lesson Study. Prosiding Seminar Nasional Hayati, 6(1), 430 –. https://doi.org/10.29407/hayati.v6i1.612