Penguatan Motivasi Belajar Peserta Didik yang Baik Melalui Layanan Bimbingan Kelompok

Authors

  • Mochamad Irfan Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Nora Yuniar Setyaputri Universitas Nusantara PGRI Kediri

Keywords:

motivasi, belajar, bimbingan kelompok

Abstract

Motivasi merupakan salah satu faktor penting yang dapat memengaruhi belajar dan hasil belajar. Kuat dan lemahnya motivasi seseorang tentu berbeda. Hal ini dipengaruhi oleh beberapa factor, seperti kondisi siswa, kondisi lingkungan dan upaya guru menggunakan metode pembelajaran. Kajian konseptual ini bertujuan untuk memaparkan konektisitas layanan bimbingna kelompok dalam meningkatkan motivasi belajar siswa. Layanan bimbingan kelompok dipilih karena diasumsikan bahwa unsur dinamika kelompok yang terdapat dalam bimbingan kelompok dapat meningkatkan motivasi belajar siswa.

References

Abin Syamsudin. (1996). Psikologi Kependidikan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya

Prayitno. (2013). Konseling Integritas. Padang: UNP Press.

Sardiman, AM.1996. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar Pedoman bagi Guru dan Calon Guru. Jakarta: Rajawali Pers

Nashar. (2004). Peranan Motivasi dan Kemampuan Awal dalam Kegiatan Pembelajaran. Jakarta: Delia Press.

Downloads

Published

2022-08-07

How to Cite

Irfan, M. ., & Setyaputri, N. Y. . (2022). Penguatan Motivasi Belajar Peserta Didik yang Baik Melalui Layanan Bimbingan Kelompok. Prosiding SEMDIKJAR (Seminar Nasional Pendidikan Dan Pembelajaran), 5, 1137–1141. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/semdikjar/article/view/2439

Issue

Section

Articles