Dampak Sosial dan Ekonomi Masyarakat Desa Grogol Akibat Pembangunan Bandara Kediri sebagai Pembelajaran Sosial
PDF

Keywords

Bandara
Pihak Swasta
Dampak Sosial
Dampak Ekonomi

How to Cite

Ramadhan, M. N. ., Rista, . D. ., Bodu, K. U. S. ., Dominic, R. ., & Pristiani, Y. D. . (2024). Dampak Sosial dan Ekonomi Masyarakat Desa Grogol Akibat Pembangunan Bandara Kediri sebagai Pembelajaran Sosial. Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains Dan Pembelajaran, 3(1), 405–411. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/seinkesjar/article/view/4543

Abstract

Kebijakan pembangunan bandara internasional di suatu daerah secara umum ditujukan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan pemerataan pembangunan. Kebijakan tersebut diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat, terutama masyarakat sekitar yang terkena dampak pembangunan. Kecamatan Grogol, Tarokan, dan Banyakan merupakan lokasi yang terkena dampak dalam realisasi kebijakan pembangunan bandara internasional. Keberhasilan pembangunan tidak terlepas dari peran serta pemerintah, swasta dan masyarakat. Berbagai upaya telah dilakukan pihak swasta yang bekerja sama dengan pemerintah untuk memperoleh dukungan masyarakat dalam merealisasikan kebijakan pembangunan tersebut. Namun pada kenyataannya memberikan dampak positif dan negatif dalam masyarakat.  Studi kasus ini dimaksudkan dengan tujuan untuk mengetahui bahwa Bandara Internasional Dhaha Kediri merupakan bandara yang dibangun oleh pihak swasta serta mengetahui dampak sosial dan ekonomi yang terjadi akibat pembangunan bandara sebagai pembelajaran sosial. 

PDF

References

Arum, A. S. (2021). Dampak Pembebasan Lahan Terhadap Perubahan Sosial Ekonomi Masyarakat (Studi Kasus Desa Bulusari Kecamatan Tarokan Kabupaten Kediri). Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

Fakih ,Mansur Fakih .(2009). Gerakan Sosial Aktivisme Gemkara-BP3KB dan pengaruhnya Dalam Mewujudkan Kabupaten Batu Bara (Skripsi) Medan, Universitas Sumatera Utara Medan.

Kusumo, G. (2023, Juli 18). Bandara Konglomerat Gudang Garam Beroperasi 2024, Bakal Diresmikan Jokowi? Retrieved from https://ekonomi.bisnis.com/read/20230718/98/1676023/bandara-konglomerat-gudang-garam-beroperasi-2024-bakal-diresmikan-jokowi

Munir, M. A. (2020). Rasionalitas Sosial-Ekonomi Masyarakat Muslim Glagah: Studi Kasus New Yogyakarta International Airport Di Kulon Progo, DI Yogyakarta. Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam, 5(1).

Nurkholidah, A. F., & Pratiwi, P. H. (n.d.). Dampak Sosial Ekonomi Pembangunan Bandara Internasional Yogyakarta Bagi Masyarakat Purworejo. Dimensia – Jurnal Kajian Sosiologi Vol 9 No 1.

Sarti, R. I. (2023, November 13). Jawapos. Retrieved from https://www.jawapos.com/infrastruktur/013277657/sejumlah-fakta-di-balik-pembangunan-bandara-dhoho-kediri-yang-menelan-biaya-triliunan-siap-beroperasi-tahun-2024?page=2

Sopanudin, A. (2016). Konflik Lahan Pertanian Dalam Pembangunan Bandara Internasional Kulon Progo. E-Societas .

Sumarwan, U. (2004). Perilaku konsumen: Teori dan penerapannya dalam pemasaran. Bogor: Ghalia Indonesia, 75, 15.

Today, R. L. (2023, Januari 30). Songsong Operasional Bandara, Mas Dhito Persiapkan SDM Mumpuni. Retrieved from https://lenteratoday.com/songsong-operasional-bandara-mas-dhito-persiapkan-sdm-mumpuni/

Wiratmoko, D. (2014). Globalisasi: Menindas dan Memiskinkan Masyarakat. Jurnal Penelitian Pendidikan, 6(1), 931-939.

Downloads

Download data is not yet available.