Tradisi 1 Suro di Desa Menang Ditinjau Dari Segi Ekonomi Kerakyatan

Authors

  • Atik Nur Rohmah Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Heru Budiono Universitas Nusantara PGRI Kediri

Keywords:

tradisi, 1 suro, ekonomi, kerakyatan

Abstract

Upacara tradisional 1 Suro di Petilasan Sri Aji Joyoboyo diselenggarakan dengan tujuan untuk mengenang dan menghormati raja besar yang pernah memerintah di Kerajaan Kediri. Selain ditujukan sebagai persembahan kepada seorang raja, upacara dilaksanakan untuk memperingati dan menyambut datangnya bulan Suro. Dengan adanya petilasan Sri Aji Joyoboyo banyak masyarakat di sekitar yang menggantungkan tingkat perekonomiannya, karena Petilasan Sri Aji Joyoboyo merupakan kawasan wisata di kabupaten Kediri yang membuat ekonomi masyarakat sekitar petilasan tersebut mengalami perkembangan yang cukup pesat. Petilasan Sri Aji Joyoboyo merupakan tempat wisata sejarah di Desa Menang, Kecamatan Pagu, Kabupaten Kediri, Provinsi Jawa Timur dan oleh Dinas Kebudayaan Kabupaten Kediri dijadikan sebagai destinasi wisata religi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan ekonomi karena adanya tradisi upacara satu suro di petilasan Sri Aji Jayabaya. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yaitu dengan mencari sumber tertulis dan hasil wawancara atau pengamatan mengenai masalah yang diteliti yang terjadi di lapangan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya perbedaan ekonomi masyarakat pada tradisi upacara 1 Suro sebelum dan sesudah pandemi.

References

Pornomo Ardy, 2015. Upacara Tradisional 1 Suro di Petilasan Sri Aji Joyoboyo Tahun 1976-2014. Jember. Artikel Ilmiah Mahasiswa. Tersedia di: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/63512

Juliati Intan, 2021. Makna Simbolik Kirab Ritual 1 Surodi Desa Menang Kecamatan Pagu Kabupaten Kediri. Jurnal Sandhyakala. Tersedia di: http://jurnal.ikipjember.ac.id/index.php/sandhyakala/article/download/411/407/

Kurniawan D.Doni, 2018. Tradisi Ritual Sesaji Di Petilasan Sri Aji Jayabaya Pada Bulan Suro (Studi Kasus Desa Menang Kecamatan Pagu Kabupaten Kediri). Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri. Tersedia di: http://simki.unpkediri.ac.id/

Arikunto, S. (2017). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Bandung: Putaka Setia.

Shinta, A. A. (2018). Tradhisi Suran Gunung Kawi Desa Wonosari Kecamatan Wonosari Kabupaten Malang (tintingan kajian bentuk, makna, lan fungsi). Baradha, 3(3), 1-25. Tersedia di: https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/baradha/artic le/view/24991/22898

Aulia, R. M. (2018). Makna Simbolis Tradisi Upacara Larung Sesaji (Petik Laut) di Pantai Sendang Biru Desa Tambakrejo Kecamatan Sumbermanjing Wetan Kabupaten Malang Sebagai Kajian Folklor.

Downloads

Published

2021-12-26

How to Cite

Rohmah, A. N. ., & Budiono, H. . (2021). Tradisi 1 Suro di Desa Menang Ditinjau Dari Segi Ekonomi Kerakyatan. Prosiding SEMDIKJAR (Seminar Nasional Pendidikan Dan Pembelajaran), 4, 806–812. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/semdikjar/article/view/1635

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>