ANALISIS ROA, ROE, DER TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR PROPERTI DAN REAL ESTATE

Main Article Content

Rila Izatun Hanifa
M. Zuhdi Sasongko

Abstract

Abstract


This study aims to test the effect of Return On Assets, Return On Equity, and Debt to Equity Ratio partially or simultaneously on stock returns in property and real estate manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2017-2020 period. The approach used in this study is a quantitative approach using correlational research techniques. The data source used is secondary data obtained from the official website of the Indonesia Stock Exchange, namely www.idx.co.id. The results showed that partially Return On Assets had no significant effect on stock returns, partially Return On Equity had no significant effect on stock returns, partially Debt to Equity Ratio had no significant effect on stock returns, and Return On Assets, Return On Equity, and the Debt to Equity Ratio simultaneously has no significant effect on stock returns.


Abstrak


Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengujian tentang pengaruh Return On Asset, Return On Equity,dan Debt to Equity Ratio secara parsial maupun simultan terhadap return saham pada perusahaan manufaktur sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2020. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan teknik penelitian korelasional. Sumber data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari situs resmi Bursa Efek Indonesia yaitu www.idx.co.id. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Return On Asset secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham, Retun On Equity secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham, Debt to Equity Ratio secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham, dan Return On Asset, Return On Equity, dan Debt to Equity Ratio secara simultan tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham.

Article Details

How to Cite
Hanifa, R. I., & Sasongko, M. Z. (2021). ANALISIS ROA, ROE, DER TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR PROPERTI DAN REAL ESTATE. Seminar Nasional Manajemen, Ekonomi Dan Akuntansi, 6(1), 435–439. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/senmea/article/view/809
Section
Articles

References

(1) Anugrah, A., & Syaichu, M. (2017). Analisis Pengaruh Return On Equity, Debt to Equity Ratio, Current Ratio, dan Price To Book Value Terhadap Return Saham Syariah. Diponegoro Journal of Management, 6(1), 1–12.

(2) Basalama, I. S., Murni, S., & Sumarauw, J. S. B. (2017). Pengaruh Current Ratio, DER dan ROA Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Automotif dan Komponen Periode 2013-2015. Jurnal EMBA, 5(2), 1793–1803.

(3) Devi, N. N. S. J. P., & Artini, L. G. S. (2019). Pengaruh ROE, DER, PER, Dan Nilai Tukar Terhadap Return Saham. E-Jurnal Manajemen, 8(7), 4183–4212.

(4) Handayati, R., & Zulyanti, N. R. (2018). Pengaruh Earning Per Share (EPS), Debt to Equity Ratio (DER), dan Return On Assets (ROA) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI. Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen, III(1), 615–620.

(5) Herlinawati, E., & Heryani, Y. (2016). Pengaruh Return On Asset, Return On Equity, Dan Debt to Equity Ratio Terhadap Return Saham PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Tahun 2008 – 2015. Jurnal Indonesia Membangun, 1(1), 46–61.

(6) Jogiyanto, H. (2013). Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Yogyakarta: BPFE.

(7) Nurmasari, I. (2017). Analisis Current Ratio, Return On Equity, Debt to Equity Ratio, Dan Pertumbuhan Pendapatan Berpengaruh Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Pertambangan Di Bursa Efek Indonesia 2010-2014. Jurnal Kreatif: Pemasaran, Sumberdaya Manusia dan Keuangan, 5(1), 112–131.

(8) Samalam, F. N. A., Mangantar, M., & Saerang, I. S. (2018). Pengaruh Return On Asset, Return On Equity, Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Asuransi Di BEI Periode 2012-2016. Jurnal EMBA, 6(4), 3863–3872.

(9) Sudarsono, B., & Sudiyatno, B. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Return Saham Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Tahun 2009 s/d 2014. Jurnal Bisnis Dan Ekonomi, 23(1), 30–51.