Abstract
Abstract
This study aims to explain the variables of reputation, location and promotion partially and simultaneously have a significant effect on the decision of new students to choose education at Nusantara University PGRI Kediri. This study uses a quantitative approach. The sample used in the study was 40 new students according to the specified criteria and analyzed using coefficient of determination analysis, multiple linear regression test and hypothesis testing (t test and F test) with SPSS software for windows version 25. Based on the results of this study partially there are there is a significant influence of reputation, there is a significant influence of location, there is a significant effect of promotion and simultaneously there is a significant effect of reputation, location and promotion on the decision of new students to choose education at Nusantara University PGRI Kediri.
Keywords: Reputation, Location, Promotion, Choice Decision
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan variabel reputasi, lokasi dan promosi secara parsial serta simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan mahasiswa baru memilih pendidikan di Universitas Nusantara PGRI Kediri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah 40 mahasiswa baru sesuai dengan kriteria yang ditentukan dan dianalisis menggunakan analisis koefisien determinasi, uji regresi linier berganda dan uji hipotesis (uji t dan uji F) dengan software SPSS for windows versi 25. Berdasarkan hasil penelitian ini secara parsial ada pengaruh reputasi yang signifikan, ada pengaruh lokasi yang signifikan, ada pengaruh promosi yang signifikan dan secara simultan ada pengaruh yang signifikan antara reputasi, lokasi dan promosi terhadap keputusan mahasiswa baru memilih pendidikan di Universitas Nusantara PGRI Kediri.
Kata Kunci : Reputasi, Lokasi, Promosi, Keputusan Memilih
References
Erdawati. 2014. Pengaruh Motivasi Presepsi dan Promosi Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih STIE Pasaman Simpang Empat. APRESIASI EKONOMI, 2(3), 153–159. https://media.neliti.com/media/publications/40243-ID-pengaruh-motivasi-persepsi-dan-promosi-terhadap-keputusan-mahasiswamemilih-stie.pdf diunduh pada 30 Maret 2021
Firmansyah, D. 2019. Pemasaran Dasar Dan Konsep (Q. MEDIA (ed.)). CV. Penerbit Qiara Media. https://www.researchgate.net/publication/334057497_PEMASARAN_dasar_dan_konsep diunduh pada 20 April 2021
Ghozali, I. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (9th Ed.). Yogyakarta: Badan Penerbit UNDIP.
Harahap, D. A., Gaffar, V., Ahmad, R. H., & Wibowo, L. A. 2017. Pengaruh Reputasi Universitas Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Studi Di Universitas Islam Sumatera Utara. SEMINAR NASIONAL & KONFERENSI. https://www.researchgate.net/profile/Dedy_Harahap/publication/321419458_Pengaruh_Reputasi_Universitas_Terhadap_Keputusan_Mahasiswa_Memilih_Studi_di_Universitas_Islam_Sumatera_Utara/links/5a21071caca272ab5a6229a0/Pengaruh-Reputasi-Universitas-Terhadap-Kepu diunduh pada 30 Maret 2021
Haryani, R., & Sartanta, Brury Trya. 2014. Pengaruh Brand Image, Lokasi, Dan Fasilitas Pendidikan Terhadap Keputusan Mahasiswa baru Untuk Berkuliah Di Universitas Dan Akademi Sekretari Budi Luhur. Ekonmika Dan Manajemen, 3(2), 161–175. http://fe.budiluhur.ac.id/wp-content/uploads/2015/11/5b_Reni-Hariyani.pdf. diunduh pada 30 Maret 2021
Kotler, P., & Amstrong, G. 2019. Prinsip-Prinsip Pemasaran (A. Maulana, D. Barnadi, & W. Hardani (Eds.); 12 Jilid 1). Jakarta: ERLANGGA.
Kotler, P., & Keller, K. L. 2014. Manajemen Pemasaran (A. Maulana & W. Hardani (Eds.); 13 Jilid 1). Jakarta: ERLANGGA.
Kotler, P., & Keller, K. L. 2020. Manajemen Pemasaran (A. Maulana & Y. S. Hayati (Eds.); 13 Jilid 2). Jakarta: ERLANGGA.
Lupiyoadi, R., & Hamdani, A. 2011. Manajemen Pemasaran Jasa (P. Wuriarti (Ed.); 2nd Ed.). Jakarta: Salemba Empat.
Sudaryono, D. 2016. Manajemen Pemasaran Teori Dan Implementasi (F. Sigit (Ed.); 1st Ed.). Bandung: CV. Andi Offset.
Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D (Sutopo (Ed.); 2nd Ed.). Bandung: CV. Alfabeta.
Tjiptono, F. 2015. Strategi Pemasaran (4th Ed.). Bandung: ANDI.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 tentang pendidikan tinggi. (2012). lldikti8. https://lldikti8.ristekdikti.go.id/2019/02/05/undang-undang-republik-indonesia-nomor-12-tahun-2012-tentang-pendidikan-tinggi/ diunduh pada 30 Maret 2021
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. (2003). http://lppks.kemdikbud.go.id/uploads/pengumuman/uu_no_20_tahun_2003.pdf diunduh pada 30 Maret 2021
Warta, W. 2017. Manajemen Reputasi (I. T. Nugraha (Ed.)). Bandung: Simbiosa Rekatama Media.