Keywords
Perkecambahan
Ipomoea batatas
Perkawinan silang
Alami
How to Cite
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pembentukan buah dan daya perkecambahan biji hasil persilangan secara alami ubi jalar (Ipomoea batatas (L.) Lamb.) antara umbi warna orange dengan umbi warna ungu. Penelitian dilakukan secara observatif non-eksperimen pada lahan sawah menggunakan dua aksesi ubi jalar umbi warna ungu dengan umbi warna orange. Bibit dari dua aksesi berasal dari stek pucuk sepanjang lima nodus ditanam secara berseling pada lahan sawah seluas 5 X 10 m2 , dan dipelihara sampai berbunga dan berbiji. Biji dikoleksi dari semua tanaman sampai tanaman berumur 5 bulan. Sebanyak 100 biji dipilih secara acak kemudian dikecambahkan pada media tanah : pasir dengan perbandingan 3 : 1. Jumlah bunga, buah dan biji yang dihasilkan sampai tanaman berumur 5 bulan berturut-turut sebanyak 472, 97 dan 275. Tingkat pembentukan buah dan daya perkecambahan masing-masing sebesar 20.55% dan 18%.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright (c) 2021 Sulistiono, Agus Muji Santoso, Mumun Nurmilawati, Ida Rahmawati
Similar Articles
- Alfina Izul Ula, Gilang Taufan Insani, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Karakterisasi Morfologi Ubi Jalar (Ipomoea batatas) , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Ida Rahmawati, Sulistiono Sulistiono, Budhi Utami, Mumun Nurmilawati, Potensi Tanaman Ubi Jalar (Ipomoea batatas (L.) Lamb.) Hasil Persilangan Alami Aksesi Antin 1 dengan Beta 2 , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Putri Eka Wahyu Setyana, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Tipe-Tipe dan Jumlah Stomata Marga Ipomoea di Kediri Raya , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Wiji Arianti, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Tipe- Tipe Trikoma pada Marga Ipomoea yang Ada di Kediri Raya , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- M. Raffi Fahriza, M. Fauzan Putra R., Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Analisis Morfologi Ipomoea pes-caprae (L.) Asal Kediri Raya , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Nadia Shafira Eka Putri, Pramesti Eka Putri Nugraha, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Struktur Morfologi Kangkung Air (Ipomoea aquatica) Asal Area Kediri Raya , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Fauza Fadhillah, Sulistiono Sulistiono, Tutut Indah Sulistiyowati, Poppy Rahmatika Primandiri, Agus Muji Santoso, Etnobotani Tumbuhan Obat di Desa Sugihwaras, Kecamatan Ngancar, Kabupaten Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
- Amrina Rosada, Eko Sri Wulaningtyas, Dhewi Nurahmawati, Gambaran Pengetahuan Ibu tentang Konsumsi Tablet Fe pada saat Kehamilan di BPM Ny. V Desa Gayam Kota Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Jarul Dina Wahyu Niken, Elysabet Herawati, Agus Muji Santoso, Karakteristik Varian Mangga Podang Asal Kediri dan Potensi Olahannya , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Ariana Wakhidatul Rochmah, Norma Risnasari, Dhian Ika Prihananto, Penerapan Terapi Senam Yoga Untuk Menurunkan Tingkat Kecemasan Pada Remaja Yang Mengalami Masalah Keperawatan Kecemasan Diagnosamedis Anxietydisorder Dipuskesmas Sukoramekota Kediri (Studi Kasus) , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 4 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 4
You may also start an advanced similarity search for this article.
Most read articles by the same author(s)
- Alfina Izul Ula, Gilang Taufan Insani, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Karakterisasi Morfologi Ubi Jalar (Ipomoea batatas) , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Hayayumna Faiza, Amellya Agustyn, Ida Rahmawati, Sulistiono Sulistiono, Struktur Morfologi Tanaman Waru (Hibiscus tiliaceus L.) , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Bintang Khoirun Nadzifah, Febryan Dimas Arganata, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Karakterisasi Morfologi Bunga Sepatu Gantung (Hibiscus schizopetalus) , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Shalsa Neha Kharisma Devi, Linda Elyanawati Rahayu, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Imas Cintamulya, Phyllotaxis Pohon di Pemakaman Kota Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
- Rifqi Takriyatu Haryati, Tykha Amanda Riskia Putri, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Imas Cintamulya, Phyllotaxis Pohon di Jalan Raya Protokol Kota Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
- Lisa Permata Sari, Nathania Ayu Nirmala, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Struktur Morfologi Tanaman Hibiscus syriacus Asal Kediri Raya , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 3 No. 1 (2024): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 3
- Anggi Junita Sari, Triana Sari, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Imas Cintamulya, Tipe Stomata Daun pada Tanaman Peneduh Dominan di Taman Kota Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
- Mukhammad Annafinurika, Budhi Utami, Ida Rahmawati, Sulistiono Sulistiono, Poppy Rahmatika Primandiri, Agus Muji Santoso, Karakteristik Morfologi Tanaman Juwet (Syzygium cumini) di Kabupaten Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
- Alfin Warda Musawwa, Fauza Fadhillah, Sulistiono Sulistiono, Poppy Rahmatika Primandiri, Ida Rahmawati, Agus Muji Santoso, Karakteristik Morfologi Tanaman Kepuh (Sterculia foetida L.) di Kabupaten Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
- Susi Rahmawati, Dhea Percatawati, Sulistiono Sulistiono, Ida Rahmawati, Imas Cintamulya, Arsitektur Percabangan Pohon di Area Kampus Universitas Nusantara PGRI Kediri , Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran: Vol. 2 No. 1 (2022): Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2
