PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS STEM DI MTs AL-MUWAZANAH, PLOSOKLATEN, KEDIRI
PDF

Keywords

STEM
LKS

How to Cite

Listyowati, H., Ari Budiretnani, D. ., & Sulistiono. (2022). PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS STEM DI MTs AL-MUWAZANAH, PLOSOKLATEN, KEDIRI. Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains Dan Pembelajaran, 1(1), 357 –. https://doi.org/10.29407/seinkesjar.v1i1.1252

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan LKS berbasis STEM (Science, Technology, Engineering and Mathematics) siswa kelas VIII MTs Al-Muwazanah Plosoklaten Kediri. Pengembangan lembar kerja menggunakan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation) yang dilakukan sampai tahap Development. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas VIII MTs Al-Muwazanah dan divalidasi oleh 4 validator ahli, yaitu validator desain pembelajaran, materi dan bahasa, dan praktisi. Hasil analisis kebutuhan menunjukkan bahwa siswa kelas VIII MTs Al-Muwazanah membutuhkan LKS berbasis STEM. Hasil pengembangan LKS dari validator yaitu, penilaian dari validator desain, bahasa dan isi berturut-turut adalah 100%, 85% dan 92,8% menunjukkan bahwa LKS sangat layak digunakan siswa kelas VIII MTs Al-Muwazanah.

https://doi.org/10.29407/seinkesjar.v1i1.1252
PDF
Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright (c) 2021 Herera Listyowati, Dwi Ari Budiretnani, Sulistiono

Downloads

Download data is not yet available.