Pemilihan Ruko Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP)
pdf

Keywords

Sistem Pendukung Keputusan
AHP
Pemilihan Ruko

How to Cite

Yustiar, M. H. ., Daniati, E. ., & Andriyanto, T. . (2020). Pemilihan Ruko Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi), 4(3), 039–044. https://doi.org/10.29407/inotek.v4i3.29

Abstract

Penilai pemilihan ruko di kecamatan Trenggalek kabupaten Trenggalek digunakan untuk melihat ruko mana yang dapat digunakan dengan layak dari hasil pertimbangan metode AHP. Karena belum adanya  panduan dalam  pemilihan  ruko,  Dalam  mengevaluasi  penilaian  pemilihan  ruko  diimplementasikan   pada  SPK  dengan menggunakan  AHP  dikarenakan  lebih  kompleks  dan  tidak  terstruktur dapat  dipecahkan  dalam  kelompoknya. Penggunaan perangkat lunak sistem pendukung keputusan (SPK) dengan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) menggunakan Super Decisions ini terdiri dari 5 kriteria, yaitu kriteria lokasi harga, fasilitas, luas tempat, dan kondisi bangunan pada suatu penilaian pemilihan ruko dan yang menjadi alternatif 10 ruko yang setelah di akumulasikan menjadi  hasil  akhir  pada  perhitungan  mendapatkan  nilai  tertinggi  diantara  ruko  lainnya,  setelah  mengetahui parameter , langkah selanjutnya adalah menganalisis kebutuhan sistem, rekayasa pengetahuan, menerapkan metode dan pengujian sistem dengan menggunakan Software Super Decisions. Diharapkan metode ini dapat memudahkan untuk mendukung sesuatu keputusan dengan masalah yang kompleks.

https://doi.org/10.29407/inotek.v4i3.29
pdf

References

D. Erna, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM LINGKUNGAN AKADEMIK PERGURUAN TINGGI. Nganjuk: Adji Media Nusantara, 2018.

R. E. Sari and A. Saleh, “Penilaian Kinerja Dosen Dengan Menggunakan Metode AHP (Studi Kasus : di STMIK Potensi Utama Medan),” Semin. Nas. Inform., p. 7, 2014.

N. Dimas Prayoga, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Rumah Sakit Terbaik Di Asahan Menggunakan Metode AHP (Analytical Hierarchy Process),” 2018.

A. Sasongko, I. F. Astuti, and S. Maharani, “PEMILIHAN KARYAWAN BARU DENGAN METODE AHP ( ANALYTIC HIERARCHY PROCESS ),” vol. 12, no. 2, pp. 88–93, 2017.

P. Ilmiah et al., “Sistem pendukung keputusan penerima jamkesmas metode ahp,” 2016.

R. A. Suherdi, R. Taufiq, A. A. Permana, P. S. Informatika, F. Teknik, and U. M. Tangerang, “Penerapan metode ahp dalam sistem pendukung keputusan kenaikan pangkat pegawai di badan kepegawaian dan pengembagan sumber daya manusia kota tangerang,” pp. 522–528, 2018.

Downloads

Download data is not yet available.