ANALISIS VARIASI PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (STUDI PADA JUMJUM THAI TEA, KEDIRI)
Keywords:
Variasi Produk, Kualitas Pelayanan, Keputusan PembelianAbstract
Tujuan penelitian kuantitatif ini yaitu untuk mengetahui apakah variasi produk dan kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen Jumjum Thai Tea Kediri. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Simple Random Sampling, serta sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 40 responden yang diambil secara acak. Pengumpulan data yang digunakan dengan menyebarkan kuesioner pada konsumen yang mengunjungi dan membeli produk Jumjum Thai Tea Kediri serta menganalisis data dengan menggunakan SPSS versi 23. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa secara parsial dan simultan variasi produk dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.
Downloads
Published
2023-08-08
How to Cite
Lina, A., & Hakimah, E. N. (2023). ANALISIS VARIASI PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (STUDI PADA JUMJUM THAI TEA, KEDIRI). Prosiding Simposium Nasional Manajemen Dan Bisnis, 2, 425–434. Retrieved from https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/simanis/article/view/3210
Issue
Section
Articles