Abstract
Di Indonesia banyak terdapat hasil bumi yang melimpah terutama hasil pertanian dan salah satu contohnya adalah kacang tanah. kacang tanah juga merupakan bahan pangan yang cukup digemari dan banyak dikonsumsi oleh Masyarakat. Biji kacang tanah dapat diolah menjadi bahan makanan seperti kacang goreng, bumbu, industri pangan dan lain-lain dengan dilakukan beberapa tahap pengolahan. Pengupasan kacang tanah pada umumnya dilakukan dengan cara manual menggunakan tangan. Maka dari itu akan dibuat rancang bangun tabung dan mata pisau alat pengupas kulit ari kacang tanah dengan kapasitas 30 kg/jam dengan spesifikasi Panjang poros 95cm diameter 1,8cm, Pipa pvc Panjang 70cm berdiameter 10cm, mata pisau dari sikat dengan diameter 9,5cm, pulley berdiameter 10cm dan 8cm, V belt ukuran 37 Inch, dan bantalan ukuran 2cm.
References
M. U. Urrahman, "PERANCANGAN MESIN PENGUPAS KACANG TANAH MENGGUNAKANMOTOR LISTRIK 250 WATT," UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT, sumatera barat, 2022.
M. Anwar, A. Pratama, R. A. Saputra, N. Kholilah, N. Alfayyadh, M. R. Nurtam and I. Laksmana, "Rancang Bangun dan Analisis Mesin Pengupas Kulit Kacang Tanah Tipe SilinderHorizontal," Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh, payakumbuh, 2020.
S. Sebayang, S. Pardede, L. E. P. Hutasoit and W. B. A. Laia, "RANCANG BANGUN MESIN PENGUPAS KULIT KACANG TANAH DENGAN PENGGERAK MOTOR BENSIN," Jurnal Teknologi Mesin UDA, vol. 3, pp. 47-89, 30 Juny 2022.
R. D. Putri and D. Aprilman, "Rancang Bangun Mesin Pencuci Kentang Kapasitas 5 Kg," Jurnal Teknik Mesin, vol. 7, 2021.
N. B. Kurniawan, "RANCANG BANGUN ALAT PENGUPAS KULIT ARIKACANG TANAH BERKAPASITAS 30 KG/JAM," Universita Nusantara PGRI Kediri, Kediri, 2023.
A. Fatoni, HerminIstiasih and R. Santoso, "INOVASI PENGUPASAN KULIT ARI KACANG TANAH GUNA MEMPERMUDAH," Jurnal Nusantara Of Engineering, vol. vol 5, pp. 25-33, 2022.
W. Azizah, Purwiyanto and A. Sumardionot, "RANCANG BANGUN MESIN PENGUPAS KACANG TANAHDENGAN SWITCHING PLN DAN PV SEBAGAI SUMBERPENGGERAK MOTOR AC," Program Studi Teknik Listrik, Politeknik Negeri Cilacap, Indonesia, 2022.
C. Cipto, K. A. Rahangmetan, R. D. Latuheru and A. Andriyono, "Rancang Bangun Alat Perontok Bulu Ayam DenganDaya Putar Motor Listrik 2 HP," Jurnal MJEME, pp. 1-7, 2023.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright (c) 2024 Wahyu Ilahi, Haris Mahmudi