Abstract
Penanganan penyakit pada ikan koi tidak semua sama. Penanganan dapat dilakukan setelah jenis penyakit diketahui. Penyakit ikan koi umumnya memiliki gejala umum yang hampir sama. Dengan banyaknya penyakit yang mempunyai gejala yang hampir sama tersebut membuat petani ikan sulit mendiagnosis penyakit pada ikan koi. Metode yang di gunakan pada proses pengumpulan data yaitu dari objek mesin Rotary Drum Filter 3M. Dari data yang di peroleh dari observasi dan dokumentasi. Pengujian hasil akhir kekeruhan air pada mesin Rotary Drum Filter 3M. Dari data yang diolah maka selanjutnya akan di lakukan analisa data. pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini mempunyai 4 tahapan, yaitu tahapan pendefinisian (Define), tahap (Desain), tahapan pengembangan (Develop) dan tahapan Uji coba. Berdasarkan data serta analisis yang telah dilakukan maka bisa dikatakan bahwa Mesin Rotary Drum Filter 3M berjalan dengan maksimal, yang dimana air yang semula dengan NTU 25, 27, 38, 40 yang dikategorikan sedang, dan air pembuangan dengan NTU 52, 55, 56, 70 yang dikategorikan keruh, yang akhirnya menjadi NTU 4 yang dikategorikan jernih ialah hasil akhir dari mesin tersebut yang kembali ke kolam.
References
Kusrini, E., Cindelaras, S., & Bangun , A. (2015). Pengembangan Budidaya Ikan Hias Koi (Cyprinus Carpio) Lokal Di Balai Penelitian Dan Pengembangan Budidaya Ikan Hias Depok. Media Akuakultur Vol. 10 No. 2, 1.
Buleleng, D. (2020, Februari 06). Cara Menangani Permasalahan Air Kolam Lele Bau. From dkpp@bulelengkab.go.id: https://dkpp.bulelengkab.go.id/informasi/detail/artikel/cara-menangani-permasalahan-air-kolam-lele-bau-87
Surahman. (2016). Rancang Bangun Sistem Rotary Drum Filter (RDF) Serta Pemisahan Kotoran Dari Air Penyebab Turbiditas. 5 - 6.
Surahman. (2016). Rancang Bangun Sistem Rotary Drum Filter (RDF) Serta Pemisahan Kotoran Dari Air Penyebab Turbiditas. 5 - 6.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright (c) 2022 Rekgy Novianta Hanna; M. Muslimin Ilham