Abstract
Lembaga yang bergerak dalam bidang bantuan zakat, gerakan peduli sosial kemasyarakatan dengan bermaksud mengangkat derajat mereka yang berdaya dan mandiri. Dalam hal ini sudah banyak penerima yang dibantu, namun dalam pelaksanaannya data yang semakin menumpuk membuat petugas lapangan sulit untuk menghitung data dan juga dalam tahap pemilihan calon penerima zakat yang paling di utamakan. Petugas Lapangan masih menghitung secara manual terlebih dahulu. Untuk mengatasi masalah tersebut bisa menggunakan sistem dan juga metode pembobotan dan perangkingan. Metode pembobotan yang digunakan yaitu algoritma Analytical Hierarchy Process (AHP) bobot sesuai kriteria-kriteria yang berkaitan dengan jenis penyaluran zakat sebagai prioritas tinggi dan kemudian akan di hitung perangkingan untuk calon penerima zakat menggunakan algortima Simple Additive Weighting (SAW) yang digunakan untuk memberikan hasil akhir perangkingan calon penerima zakat berdasarkan jenis penyaluran.
References
N. Putra, D. R. Habibie, and I. F. Handayani, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Supplier Pada Tb.Nameene Dengan Metode Simple Additive Weighting (Saw),” Jursima, vol. 8, no. 1, p. 45, 2020, doi: 10.47024/js.v8i1.194.
W. Fahrozi and S. Samsir, “Penerapan Analytical Network Process Dalam Menentukan Ras Ayam Serama Simple Additive Weighting (SAW),” U-NET J. Tek. Inform., vol. 3, no. 1, pp. 28–34, 2019, doi: 10.52332/u-net.v3i1.19.
Jadiaman Parhusip, “Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Pada Desain Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Calon Penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Di Kota Palangka Raya,” J. Teknol. Inf. J. Keilmuan dan Apl. Bid. Tek. Inform., vol. 13, no. 2, pp. 18–29, 2019, doi: 10.47111/jti.v13i2.251.
Yonhendri, Ahmad Zulfan, Mhd Sandi Rais, Mohd Iqbal, and Rezi Elsya Putra, “Seleksi Penerima Bantuan Sosial Menggunakan Metode Fuzzy Ahp,” J. Publ. Ilmu Komput. dan Multimed., vol. 1, no. 1, pp. 66–76, 2022, doi: 10.55606/jupikom.v1i1.187.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright (c) 2022 Erwin Syahrudin; Patmi Kasih, Danar Putra Pamungkas