Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP)
PDF

Keywords

AHP
Penilaian Kinerja Guru
SPK

How to Cite

Yuprastiwi, Y. ., Setiawan, A. B. ., & Sahertian, J. . (2020). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi), 4(1), 266–272. https://doi.org/10.29407/inotek.v4i1.208

Abstract

Penilaian Kinerja guru adalah suatu proses dimana menganalisa kinerja guru dalam pengajara setiap tahunnya. Dalam kegiatan penilaian kinerja guru selama ini masih menggunkan cara manual yaitu dengan membagikan quisioner-quisinoner yang nantinya di isi oleh guru sendiri. Penilaian kinerja guru yang manual tersebut dikhawatirkan akan bersifat subyektif. Untuk mengatasi masalah tersebut maka dirancanglah sebuah sistem Pengambil Keputusan menggunakana metode Analytical Hierarchy process (AHP) yang didalam terdapat beberapa kriteria meliputi : Penilai kinerja guru yang dilakukan oleh pemeritah sendiri, Tugas tambahan kerja, kedisiplinan (Absensi) dan TMT di tempat kerja tersebut. Dan masing – masing kriteria memiliki bobot tersendiri sehingga akan  menghasilkan penilaian kinerja secara obyekti.f. penelitian ini menggunakan metode AHP dengan menginputkan masing-masing kriteria sebagai patokan dari setiap guru. Di dalam masing- masing  kriteria terdapat sub kriteria yang lebih detail. Dipenelitian ini menggunakan sampel 4 orang guru yang sudah memliki masing-masing 4 kriteria meliputi Penilai kinerja guru yang dilakukan oleh pemeritah sendiri, Tugas tambahan kerja, kedisiplinan (Absensi) dan TMT di tempat kerja. Dan masing –masing diberikan bobot berdasarkan pembobotan Thomas L. Saaty. Kemudian menghitung konsistensi menggunakan metode AHP. Jika nilai yang dihasilkan konsisten. Maka dapat juga digunakan sebagai acuan untuk memberikan peringkat dari bobot terendah dampai bobot tertinggi.        

https://doi.org/10.29407/inotek.v4i1.208
PDF

References

Turban, E., E. Aronson, Jay. 1998. Decision Support System and Intelligent System. Penerbit Prentice-Hall International, inc., USA.

Nainggolan, Desimiwati Christina. 2014. Implementasi Metode Analytic Hierarchy Process (AHP) dan Simple Additive Weighting (SAW) dalam Pemilihan Operator Seluler Terbaik. Skripsi. Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Sumatera utara, Medan.

Sandy Kosasi. 2002 Sistem Penunjang Keputusan (Decision Support System). Pontianak

Kurniawan.A., dan Kusrini. 2016. Analisis dan Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru (PKG) menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) pada SD Negeri 1 Wonoroto Berbasis Website. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia. Vol. 3 Hal. 67-72. Yogyakarta.

Firdaus, I. H., Abdillah, G., & Renaldi, F. 2016. Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode AHP dan Topsis. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Komunikasi.

Suryadi, Kadarsah, Ali Ramdhani. 2000. Sistem Pendukung Keputusan Suatu Wacana Struktural Idealisasi dan Implementasi Konsep Pengembangan Keputusan. PT. Remaja Rosdakarya: Bandung

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright (c) 2020 Yessy Yuprastiwi, Ahmad Bagus Setiawan, Julian Sahertian

Downloads

Download data is not yet available.