RANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN PARKIR KEDIRI BERBASIS ANDROID(PARKIRKITA)

Authors

  • Dandyade Candra Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Irsa Yulia Setiani Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Salma Putri Awalina Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • Yogi Surya Prayogo Universitas Nusantara PGRI Kediri

DOI:

https://doi.org/10.29407/stains.v1i1.1466

Keywords:

sistem informasi, android, parkir

Abstract

Parkir adalah suatu hal yang menarik dan diharapkan oleh semua orang karena dengan adanya aplikasi info parkir ya terdekat mempermudah pengendara mencari info parkir bila tempat yang di tuju udah penuh atau full kendaraan bisa mencari lahan parkir terdekat dengan menggunkan aplikasi tersebutPermasalahan yang sering dihadapi dalam parkir kendaraan secara manual antara lain tidak tersedianya informasi parkir yang lengkap. Salah satu cara menyebarkan informasi tersebut yaitu dengan memanfaatkan teknologi informasi. Menindaklanjuti masalah tersebut dalam penelitian ini dibangun sebuah sistem informasi ParkirKita berbasis android yang akan menjadi solusi untuk dapat membantu para pelakuk usaha dalam memanfaatkan lahan kosongnya.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-02-16

How to Cite

Candra, D., Setiani, I. Y. ., Awalina, S. P. ., & Prayogo, Y. S. . (2022). RANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN PARKIR KEDIRI BERBASIS ANDROID(PARKIRKITA). Seminar Nasional Teknologi &Amp; Sains, 1(1), 38–43. https://doi.org/10.29407/stains.v1i1.1466